POLRI KOTA BESAR PEKAN BARU
SEKTOR LIMA PULUH PEKANBARU
Jl. SUTOMO No.
109 Pekanbaru
PRO JUSTITIA
BERITA
ACARA PENANGKAPAN
----- Pada hari ini Kamis
tanggal 24 Bulan Maret Tahun Dua Ribu Tujuh sekira jam 11.00 Wib, saya .--------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
---------------------------------------------
Yofika Pratiwi
Saragih , SH-------------------------------------
Pangkat AIPDA Nrp 67040268
jabatan Penyidik Pembantu pada kantor tersebut diatas bersama – sama dengan :
1.
Nama,
pangkat, Nrp. : CHRISTIAN Y. S / BRIGADIR / 0601110234 .
2.
Nama,
pangkat, Nrp. : RONALD. P / BRIGADIR / 0601110345 .
Masing – masing dari kantor
yang sama berdasarkan:
1. Surat
Perintah Tugas No.Pol.: Springas/ / III /2007/Tanggal 14 Maret 2007
2.
Surat
Perintah Penangkapan No.Pol.: Sprinkap / 18 / III / 2007 / Reskrim
Tanggal 24 Maret 2007
Telah melakukan penangkapan
terhadap seorang Laki - laki
:------------------------------------------
Nama : UDIN BIN SEMEKOT ALIAS UDIN
Tempat / Tgl
lahir :
PEKANBARU / 20 JANUARI 1979
Agama : Islam
Pekerjaan : Wiraswsta
Kewarganegaraan : Indonesia . Alamat :
Jl. Kembang Sari No. 21 D Gobah Pekanbaru
Yang bersangkutan
ditangkap sebagai tersangka
dalam perkara Tindak Pidana
Penganiayaan yang terjadi pada hari Jumat tanggal 23 Maret 2007 sekira
Jam 08.00 Wib di Jl. Kembang Selasih No.9 D Gobah Pekanbaru , Sebagaimana
dimaksud dalam Pasal 351 KUH Pidana
.----------------------------------------------------------------------------------
Adapun jalannya pelaksanaan
penangkapan adalan sebagai berikut :--------------------------------
Tersangka pada saat dilakukan
penangkapan sedang berada di Jl. Kembang Sari No 21 D, Gobah Pekanbaru dan saat
ditangkap , Tersangka mengakui telah melakukan tindak pidana penganiayaan terhadap
saudari Aminah Bin Burhan dengan menggunakan gitar dan helm lembar, selanjutnya
dibawa ke Polsekta Pekanbaru kota untuk pengusutan selanjutnya
.-----------------------------------------------------------------------------------
----- Demikianlah Berita
Acara Penangkapan ini dibuat dengan sebenarnya mengingat sumpah jabatan
sekarang ini, kemudian ditutup dan ditanda tangani pada hari dan tanggal
tersebut diatas di Pekanbaru
.------------------------------------------------------------------------------------
Tersangka Penyidik Pembantu
UDIN BIN SEMEKOT ALIAS UDIN YOFIKA PRATIWI SARAGIH
AIPDA
NRP 0401110659
No comments:
Post a Comment